Visi dan Misi FSTIK

SK Penetapan Visi, Misi, dan Tujuan FSTIK UBBG Berita Acara Penetapan Visi, Misi, dan Tujuan FSTIK UBBG

 

Visi:

Menjadi fakultas unggul, mandiri, dan religius serta berbudaya dalam bidang Sains, Teknologi dan Ilmu Kesehatan yang dikenal di wilayah Asia tenggara tahun 2035

Misi:

  1. Melaksanakan Pendidikan bermutu berbasis teknologi yang inovatif untuk meningkatkan daya saing bangsa.
  2. Mengembangkan penelitian dalam bidang sains, teknologi, dan ilmu Kesehatan yang dipublikasikan di tingkat nasional dan Internasional.
  3. Melaksanakan pengabdian kepada masyarakat sesuai kebutuhan di bidang sains, teknologi, dan ilmu Kesehatan
  4. Menjalankan tata kelola yang baik secara professional dan berbasis budaya mutu melalui Kerjasama dengan stakeholder untuk meningkatkan daya saing di Kawasan Asia tenggara.

 

Tujuan :

  1. Menghasilkan lulusan profesional yang inovatif serta menjunjung tinggi nilai agama dan budaya sesuai dengan bidang keilmuan dan keahliannya.
  2. Menghasilkan publikasi ilmiah bereputasi bidang sains, teknologi, dan ilmu Kesehatan yang bermanfaat untuk kepentingan bangsa.
  3. Menghasilkan program pelayanan dan teknologi tepat guna pada bidang sains, teknologi, dan ilmu Kesehatan untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat.
  4. Menjadi fakultas unggul dalam tata kelola berbasis mutu yang terintegrasi dengan dunia usaha, industri dan pasar kerja di kawasan Asia Tenggara.

Strategi :

   A. Strategi Bidang Akademik

       1.  Pendidikan

  • Memiliki kurikulum KKNI dan integrasi dengan bidang keilmuan
  • Menghasilkan lulusan yang memiliki kompetensi berdaya saing dibidang sains teknologi dan ilmu Kesehatan
  • Melaksanakan kurikulum pembelajaran yang memiliki daya saing di bidang sains teknologi dan kesehatan, yang terintegrasi dengan pelayanan rumah sakit dan jaringan

      2. Penelitian

  • Hasil penelitian dosen   dimanfaatkan  dalam proses pembelajaran dan kegiatan pengabdian masyarakat
  • Jumlah mahasiswa yang terlibat dalam penelitian dosen meningkat.
  • Peningkatan jumlah publikasi ilmiah

      3. Pengabdian

  • Pengabdian
  • Melaksanakan pengabdian masyarakat berdaya saing dibidang sains teknologi dan Ilmu kesehatan
  • Pencapaian road map Pengabdian masyarakat
  • Program Kreativitas Mahasiswa yang berkenaan dengan pengabdian (PKM dari Dikti) tercapai
  • Jumlah mahasiswa yang terlibat dalam pengabdian dosen meningkat
  • Mendorong publikasi karya ilmiah di tingkat nasional dan internasional.

B. Strategi Bidang Organisasi dan Tata Pamong

  1. Fungsi struktur organisasi terselenggara secara efektif, efisien dan produktif antara Fakultas dengan PS serta unit-unit terkait dalam kelembagaan
  2. Fungsi manajemen yang transparan, partisipatif, berkeadilan, representatif gender, akuntabel, dan memperkuat pencitraan publik dapat diimplementasikan
  3. Fungsi sistem perencanaan yang terintegrasi dan implementatif dapat diterapkan secara
  4. Sistem pengelolaan anggaran keuangan dapat dilaksankan dengan perencanaan yang baik, transparan, akuntabel, dan
  5. Fungsi pengelolaan administrasi kepegawaian dapat berjalan dengan
  6. Fungsi standar kinerja baku terlaksana dalam manajemen sumberdaya
  7. Fungsi pengembangan sumberdaya manusia dalam pengorganisaisan terprogram dan terlaksana dengan baik.
  8. Fungsi pengelolaan administrasi kepegawaian dapat berjalan dengan baik
  9. Fungsi pengembangan sumberdaya manusia dalam pengorganisaisan terprogram dan terlaksana dengan

C. Strategi Mahasiswa dan Lulusan

  1. Prestasi akademik dan IPTEK mahasiswa terus berkembang baik tingkat daerah, nasional dan internasional
  2. Lulusan memiliki pengetahuan, kreativitas dan ketrampilan yang cukup dalam dunia kerja
  3. Peningkatan Soft-skill mahasiswa untuk memperkuat daya saing lulusan
  4. Kesempatan alumni untuk akses ke dunia kerja semakin

D. Strategi Bidang Kerjasama

  1. Mengembangkan Kerja sama dengan berbagai institusi lokal, nasional dan internasional terlaksana dengan baik dan efektif untuk mendukung pengembangan seluruh fungsi dikelembagaan maupun Fakultas.
  2. Pengembangan Sumber daya manusia yang berkualitas dan berdaya saing global dalam bidang tehnologi, sains dan kesehatan
  3. Mengembangkan sarana dan pra sarana untuk menunjang tridharma perguruan tinggi yang berdaya saing global dalam bidang tehnologi, sains dan kesehatan
  4. Mengembangkan kerjasama dalam upaya peningkatan kegiatan Tri Dharma Perguruan Tinggi

“Bangun Negeri, Bijakkan Bangsa”